Cara Membuat Toko Online: Bikin Toko Online Gratis

Oleh Unknown

>> Grosir Batik Madura Murah
Pusat Grosir Batik Madura Paling Murah 65 Ribu Langsung dari Pengrajin Batik Tulis Pamekasan, Madura. Hubungi: 087850507172
www.grosirbatikmadura.com
Ads by: Batik Indonesia

Cara membuat toko online saat ini sangat mudah dtemukan di internet. Membuat toko online sudah menjadi kebutuhan bagi para pelaku bisnis di internet. Mereka yang mempunyai bisnis offline seperti toko jualan baju, jualan makanan, dan produk-produk fisik lainnya mulai mengembangkan bisnis melalui jualan online. Jasa pembuatan toko online murah juga banyak bertebaran. Usaha rumahan lewat internet yang semula lebih banyak didominasi penjualan ebook, sekarang mulai bergeser pada  toko online yang menjual produk fisik.

Web toko online bisa anda buat dengan mudah, murah, bahkan gratis. Anda dapat membuat toko online di toko bagus, multiply, blogspot, bahkan facebook yang menyediakan toko online instant. Cara bikin toko online gratis juga mudah. Anda hanya perlu mendaftar dengan menggunakan alamat email valid, selanjutnya sudah bisa jualan online produk barang dan jasa di internet. Lalu, barang apa yang bisa dijual di internet? Semua barang dan jasa yang banyak peminatnya bisa anda jual di internet.
Cara Membuat Toko Online
Membuat Toko Online Gratis
Untuk membuat toko online tidak harus memiliki produk sendiri. Di sekitar anda banyak orang yang punya produk tapi tidak punya website toko online. Ini bisa menjadi usaha sampingan mencari uang di internet yang menguntungkan bagi anda. Caranya, bikin toko online lalu bantulah menjual produk mereka. Jika ada pembeli, anda tinggal order barang ke dia dan mengirimkan ke alamat pembeli. Dengan demikian, anda tidak perlu melakukan stok barang, tidak perlu gudang, bahkan tidak butuh karyawan.

Modal yang diperlukan untuk membuat web toko online relatif kecil. Dengan biaya kurang dari 1 juta anda sudah punya toko yang megah di internet dengan etalase produk yang menarik. Bandingkan dengan membuat toko fisik atau toko offline, diperlukan puluhan bahkan ratusan juta. Belum lagi memikirkan stok, gaji karyawan, sewa tempat, dan biaya lain-lain yang akan terus bertambah. Membuat toko online bisa menjadi alternatif usaha sampingan yang menguntungkan.

Masalahnya, bagaimana cara agar toko online yang anda buka ramai pembeli? Hingga saat ini, yang bisa diandalkan adalah mesin pencari seperti google, yahoo, dan bing. Para pencari informasi di internet sebagian besar selalu menggunakan google untuk mencari informasi yang dibutuhkan, termasuk untuk kepentingan membeli secara online. Jadi, toko online anda harus mudah ditemukan lewat mesin pencari. Kalau tidak, itu sama saja dengan membuka toko di tengah-tengah kuburan. Tentu saja sulit mendapatkan pembeli. Jangankan orang  mampir atau menoleh, bahkan orang lewat pun tak ada.

Ketika cara jualan online ini saya sampaikan kepada seorang teman yang kalau di internet hanya main fesbukan, dia pesimis karena tidak bisa membuat web dan tidak tahu pemrograman. Padahal untuk bikin toko di internet tidak harus mahir bikin web, pemrograman, html, php, dan istilah-istilah lainnya yang memusingkan. Lupakan semua itu. Nanti juga akan tahu sendiri setelah membuat toko. Fokus pada niat awal; jualan online, titik. Tidak usah khawatir dengan semua itu, jasa pembuatan toko online juga banyak Anda bisa belajar dari orang-orang yang telah berhasil membuat toko online. Banyak diantara mereka yang mau berbagi kesuksesan dengan imbalan secangkir kopi manis dan sebungkus roti.

Satu hal yang harus kita catat, pengguna internet yang jumlahnya terus bertambah, sudah terbiasa melakukan pembelian secara online berbagai produk yang dibutuhkan. Usaha rumahan lewat internet memiliki peluang besar untuk berkembang di masa depan. Cara membuat toko online tidak sesulit dan serumit yang anda bayangkan. Mulailah dari sekarang, kalau anda tidak ingin ketinggalan. Selamat jualan online, semoga sukses.


Pesan penulis:
Membuat toko online yang beromzet tinggi perlu strategi yang tepat. Jika anda ingin meraih penghasilan besar dari toko online, temukan rahasia toko online dari ahlinya DI SINI
Oleh: Malik Ibrahim
Usaha Rumahan, Updated at: 29.8.12

{ 14 komentar... Silakan Dibaca atau Tulis Komentar }

Anonim mengatakan...

Setuju sekali memang jualan online banyak kelebihannya bila dibandingkan jualan offline (di darat), diantaranya lebih praktis, ekonomis dan jangkauan pasarnya luas.

Catatan HP mengatakan...

Pas..namun saya belum dpt ide untuk menjual apa...

Unknown mengatakan...

@openid, jualan online memang praktis dan ekonomis tapi hasilnya bisa lebih optimis. @catattan hp, ide membuka toko online bisa datang pada saat anda menemukan produk yang banyak dibutuhkan. Silakan diriset lewat google adword, nanti akan ketemu pencarian yang banyak. Toko online sebagai pilihan bisnis produk fisik. Terima kasih telah berkunjung. Maaf kalau membalas komennya terlambat karena sibuk ngurusi bisnis. Blog ini sebagai tempat berekspresi dan berbagi informasi usaha rumahan dan usaha rumahan.

Unknown mengatakan...

Mau coba ah..
Numpank lik Bos..

http://www.perijinan.blogspot.com

Unknown mengatakan...

Kalau membuat Toko online dengan menggunakan layanan instant online store seperti Dwarapala apakah OK ya? terima kasih

Suparno mengatakan...

ini merupakan kesempatan untuk kita bisa berjualan lewat online,sebab disamping modal yang kita butuhkan relatif kecil jangkauan pasar yang bisa kita dapat cukup luas yaitu seluruh dunia...

Usaha Sampingan mengatakan...

Membuat toko online memang bisa menjadi usaha sampingan yang menguntungkan. Layanan toko online gratis boleh-boleh saja dicoba tapi menurut saya bisnis serius dengan cara membuat toko online sebaiknya pilih sewa domain sendiri yang berbayar. Memiliki toko online dengan memakai domain sendiri akan menjamin web kita kredibel, terpercaya.

Unknown mengatakan...

yang gratisan itu pasti ada 'TAPI' nya, jadi kalau memang berniat benar untuk berbisnis lebih baik sewa domain dan hosting sendiri, lebih bagus sesuai keinginan.

ruang diskusi apoteker mengatakan...

membuat toko online gratis? kata gratis ini emang sangat provokatif, tapi tentu saja tak ada usaha yg sukses tanpa semangat dan perjuangan. Bapak blognya bagus tapi tampaknya kebanyakan iklan ya...maaf sekedar saran

Zhang Mobile Shop by Papoyz mengatakan...

Boleh banget infomasinya gan !

Habey Channel mengatakan...

mantaf, pokonya bisnis online, terus online..
Jual kain spunbond bahan dasar pembuatan tas...

Arroyyan Dwi Saputra mengatakan...

Patut dicoba... tapi blog saya belum rame, Gimana gan?
Terima kasih

Unknown mengatakan...

senapan angin Sharp ace 5,5 :
* panjang laras 60 cm
* kaliber 5.5 mm
* OD tabung 25 mm
* tabung sdh d tune-up
* warna hitam * popor ukiran * kayu sono keling
* Pompa Min.5 x Maks.20 x
* sedia gejluk 5.5
* senapan angin pcp 5.5
* laras 5.5
* mimis 5.5 / peluru 5.5 harga 85rb tergntung
Hewn Buruan….! Dengan 6 x Pompa
mampu pecah botol dengan jarak 75
meter, bayangkan…..! Jika anda
memakai Pelet Jenis Heavy Duty (Berat)
Maka dianjurkan pompa sbanyak 8 -10 x Pompa agar dpat mengimbangi laju dan
berat Peluru.
Senapan ini tidak boleh dibawa
sembarangan,karena Cal.5,5 harus ada
izin. Kami tidak bertanggung jawab atas
segala perbuatan oleh pemegang. Resiko ditanggung sendiri oleh
pembeli. 6283821320268

ningsih mengatakan...

trimakasih infonya pak....membacanya membuat saya makin semangat untuk buat online shop lagi nih...oh ya ini online shop cake saya www.dniccakes.com...baru belajar gimana caranya dengan modal minim bisa eksis di dunia online...go online sahabatku...

Posting Komentar

Saudaraku, Mohon berkomentar yang memberi semangat dan inspirasi bagi pencari info usaha rumahan. Terima Kasih.